vistbawean01 ~ Modul ajar merupakan salah satu bentuk implementasi dari alur tujuan pembelajaran yang dikembangkan dalam kurikulum merdeka belajar dari capaian pembelajaran dengan profil pelajar pancasila sebagai sasaran utama.
Modul Ajar kurikulum merdeka merupakan salah satu alat atau sarana pembelajaran yang berisi dari Komponen Informasi Umum, Kompetensi Inti, Lampiran dan Lengkap dengan LKPD (lembar Kerja Peserta Didik) dalam kurikulum Merdeka Belajar.
Tujuan pengembangan Modul Ajar dalam kurikulum Merdeka Belajar adalah upaya yang dilakukan untuk mengembangkan perangkat ajar yang memandu pendidik melaksanakan pembelajaran. hal ini dipersiapkan oelh pendidik guna mencapai tujuan tersebut.
Berikut ini Modul Ajar pada Sekolah Penggerak pada mata pelajaran Bahas Indonesia Kelas 4 SD/MI Fase B. Menyingkap tabir Misteri Kurikulum Merdeka Belajar Tahun 2022 Lengkap dengan LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik) dengan cara klik tautan KLIK DI SINI dengan warna merehπππ :
Adapun komponen dalam modul ajar ditentukan oleh pendidik berdasarkan kebutuhannya peserta didik yang telah di diagnosa sebelumnya. bentuk diagnosa sendiri di bagi menjadi 2 yaitu diagnosa kognetif dan diagnosa non kognetif.
Pendidik dan satuan pendidikan ( sekolah penggerak) dapat menggunakan berbagai macam jenis strategi untuk membuat dan mengembangkan modul ajar selama modul ajar yang dihasilkan memenuhi kriteria yang telah ditetapkan oleh pemerintah. Aktivitas pembelajaran dalam modul ajar harus sesuai dengan prinsip pembelajaran dan asesmen.
Agar memudahkan para pendidik untuk mendownload Modul Ajar Sekolah Penggerak Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas 4 SD/MI kami bagikan format dalam bentuk file PDF. Semoga bermamfaat untukm para pendidik dalam mencerdaskan anak bangsa.
Tetaplah semangat dalam mendidik anak - anak bangsa guna menjadi bangsa yang merdeka dalam segala aspek kehiduanp. Hasil kerja para pendidik bangsa ini tidak dapat dilihat secara instan. Akan tetapi hasil kerja mereka akan lihat dalam waktu 10 hingga 20 tahun mendatang.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar